Arti Bohir adalah pemilik modal atau pemilik proyek. Istilah ini berasal dari bahasa Belanda yakni Bouwheer.
Arti Kata Bohir berasal dari bahasa Belanda yaitu Bouwheer. Bouwheer berarti kontraktor, berasal dari kata bouwen (membangun) dan heer (tuan).
Bohir bisa diartikan sebagai pemilik modal. · Dalam konteks politik, bohir diartikan sebagai pemberi modal politik kepada calon-calon kepala daerah.*
Post a Comment for "Pengertian Bohir di Dunia Politik"